Semarang, 8 Juli 2018
Hari Ahad penuh semangat menjemput Ilmu di Yayasan Islam Lu’lu’ul Maknun Infonesia(ILMI), dalam acara upgrading Guru untuk mempersiapkan Kegiatan Belajar Mengajar(KBM) tahun ajaran 2018/2019. Alhamdulillah, acara dari pagi pukul 10.00-17.15 kami mendapatkan banyak Ilmu untuk meningkatkan mutu dan kualitas dalam membangun pendidikan, menjadi Guru dengan penuh kasih sayang , Guru yang selalu bekerja sama dengan team, mengali potensi kreativitas Guru, Menjalankan Standar Operasional Prosedur(SOP) , dan Sejarah Yayasan ILMI.
Kami ucapkan banyak terimakasih kepada Bapak Much Aziz Muslim yang banyak memberikan motivasi, pengalaman, Sejarah dan Perjuangan Beliau dalam mendirikan Lembaga Pendidikan.
“Jangan hanya jadi saksi Sejarah apalagi korban Sejarah, Jadilah Pelaku Sejarah”ujar Beliau Bapak Aziz Muslim.S.Kom.M.Kom.
#yayasanILMI
#SDQuHanifah
#KBTKKhalifahSemarang
#DaycareKhalifah
#GrahaSedekah
#OemahQur’an